Maiyah Combat

Maiyah Combat

(Ora Nekat Ora Kuat)

Majlis Gugurgunung 27 Februari 2016

Cangkruk budi doyo di majelis gugur gunung ini diawali dengan cerita dari jamaah yang ternyata mengalami pertempuran yang bermacam-macam dalam perjalanan menuju majlis gugur gunung. Dan ini hampir dialami oleh seluruh jamaah yang datang. Cukup unik memang, hal yang dialami jamaah terkait dengan tema yang diangkat di malis gugur gunung. Dengan bermodal ora nekat ora kuat akhirnya jamaah dapat melangsungkan cangkruk budi doyo yang bertempat di Pengairan – Balongsari – kabupaten Semarang.Continue reading

Maiyah Combat (Ora Nekat Ora Kuat)

maiyah combat

maiyah combat

Jika di dalam hidup sesungguhnya untuk memperoleh sebanyak-banyak pengalaman tentang fenomena kebaikan dan kesabaran, cara apa yang terbaik untuk memperoleh pengalaman tersebut? bisa jadi sebanyak-banyak menemukan titik pertarungan pada setiap jengkal kehidupan. Pertarungan yang memperhitungkan kemungkinan kita akan menggunakan akal atau tidak, dlsb sehingga dalam jengkal peristiwa itu kita akan bertambah pengalaman menemukan kebaikan atau menemukan ketidakbaikan diri kita sendiri. Dalam pertarungan harus pula nekat, dalam arti memiliki tekad yang kuat. Nekat memiliki dasar yang dalam, tertancap kuat dan pegangan yang kokoh. Tak mudah dirobohkan apalagi dicabut, lantas pegangan macam apa yang sekuat itu? dimana letaknya?

Ternyata semua kurir

majlisgugurgunung::Dalam menyikapi hidup, aku banyak belajar dari hal-hal yang aku anggap besar dan megah. Maka itu juga yang menuntunku untuk mendorong langkahku menuju kemegahan dan kebesaran. Awalnya aku kagum pada gunung, lalu aku kagum pada langit, kemudian aku kagum pada semesta malam yang seperti karung tak berujung dimana didalamnya berisi bintang-bintang yang berlaksa-laksa jumlahnya.Continue reading

Membangun masjid

majlisgugurgunung::Pada suatu malam, lantunan syukur dan kumandang takbir mewarnai keharuan warga yang tengah merayakan terselesaikannya bangunan suci. Yakni sebuah Masjid, sebuah rumah Allah di kampung mereka. Mereka merasa malam ini adalah malam spesial yang sejak lama ditunggu-tunggu.Continue reading

IBLIS GOSIP NAPAK TILAS

majlisgugurgunung::“Replika keindahan ini aku desain menjadi beberapa tahap -Karena Nabi Adam adalah makhluk langit yang memiliki pengetahuan Tauhid luar biasa matang. Fitrah dan Bening, maka aku tidak mudah menggiringnya pada pandangan jasad.

Desainnya adalah merujuk pada keindahan langit ke enam. Langit anti polaritas. Mau tidak mau aku harus pengaruhi anak2nya yang lemah untuk menakar langkahnya dalam pertimbangan jasad. Kupilih yang telah ada di dalamnya perasaan kuat dan hebat maka modal utamaku untuk menambahi kekaburannya menjadi lancar. Dengan demikian aku punya persiapan menuntun pada langit lebih rendah.

Continue reading